Kategori: Tidak Dikategorikan
-
HUT Bhyangkara Ke 76, Jajaran TNI Bersama Forkopimda Kabupaten Jembrana Geruduk Polres Jembrana
Jembrana – Kepolisian Resort Jembrana tiba tiba dikejutkan dengan kehadiran Kendaraan Taktis Anoa yang diiringi dengan puluhan Anggota TNI dari Kodim 1617/ Jembrana dan Yonif Mekanis 741/GN. Tanpa diduga kendaraan tempur militer milik Yonif Mekanis 741/GN ternyata ditumpangi oleh Dandim 1617/Jembrana, Danyonif Mekanis 741/Jembrana bersama jajaran Forkopimda Kabupaten Jembrana, Jum’at (01/07/2022). Kehadiran Forkopimda Kabupaten Jembrana…
-
Antisipasi Penyebaran Covid-19 Pasca Upacara Keagamaan, Babinsa Gumbrih Turun Langsung Himbau Warga Patuhi Prokes
Jembrana – Kegiatan yang memungkinkan menimbulkan kerumunan dimasa Pandemi Covid-19 mendapat atensi Babinsa Jajaran Kodim 1617/Jembrana dalam penerapan protokol kesehatan. Babinsa pun turun langsung guna meyakinkan penerepan protokol kesehatan dipatuhi guna mencegah terjadinya penyebaran yang menimbulkan cluster baru Covid-19. Seperti halnya upacara keagamaan (Ngaben) yang berlangsung di Banjar Serong, Desa Gumbrih, Kecamatan Pekutatan, Kabupaten Jembrana.Babinsa…
-
Antisipasi Penyakit Rabies, Babinsa Kodim 1617/Jembrana Dampingi Petugas Dinas Pertanian Dan Pangan Lakukan Vaksinasi Rabies
Jembrana – Maraknya kasus penyakit anjing gila (rabies) yang disebabkan oleh gigitan anjing saat ini menjadi atensi Kodim 1617/Jembrana bersama instansi terkait dalam upaya mitigasi maupun penanganan agar segera dapat teratasi dan tidak berlarut yang akan membuat resah masyarakat. Melalui peran Babinsa di masing masing wilayah binaan, pendampingan pun diberikan saat dilakukan vaksinasi rabies terhadap…
-
Pererat Tali Silaturahmi Dengan Segenap Elemet Masyarakat, Dandim 1617/Jembrana Kunjungi Tokoh Masyarakat Loloan Barat
Jembrana – Mengawali tugasnya sebagai Komandan Kodim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi Raharja, S.Sos mengunjungi kediaman H. Subhan yang merupakan salah satu tokoh masyarakat di Kelurahan Loloan Barat. Kedatangan Dandim 1617/Jembrana tersebut di samping memperkenalkan diri sebagai Komandan Kodim 1617/Jembrana yang baru, kedatangan beliau juga dalam rangka mempererat komunikasi dan tali silaturahmi dengan segenap tokoh…
-
Babinsa Kodim 1617/Jembrana Konsisten Lakukan Pemantauan Harga Minyak Goreng Curah Di Pasar
Jembrana – Babinsa jajaran Kodim 1617/Jembrana secara konsisten terus melakukan pendataan dan pemantauan harga minyak goreng curah dimasing-masing wilayah binaannya. Hal tersebut dilakukan untuk menindaklanjuti instruksi Pemerintah dari Komando Atas guna mengantisipasi harga minyak goreng curah melebihi HET yang telah ditentukan serta mengantisipasi terjadinya kelangkaan minyak goreng. Sementara itu, Dandim 1617/Jembrana Letkol Inf Teguh Dwi…
-
Kesebelasan Al-Mubarok Tampil Sebagai Juara Liga Santri PSSI Tahun 2022 Untuk Tingkat Kabupaten Jembrana
Jembrana – Kesebelasan Al-Mubarok berhasil mengukuhkan diri sebagai juara dalam Liga Santri PSSI Tahun 2022 untuk tingkat Kabupaten Jembrana. Kemenangan Kesebelasan Al-Mubarok diperoleh setelah berhasil menundukkan Kesebelasan Nurul Ikhlas (Noris) dengan kemenangan telak 3:0, Selasa (28/06/2022) Serunya pertandingan babak final yang berlangsung di Stadion Pecangakan disaksikan langsung oleh Dandim 1617/Jembrana bersama Forkopimda Kabupaten Jembrana serta…
-
Kodim 1617/Jembrana Terima Bimbingan Teknis Sisrendal Binter Yang Diselenggarakan Oleh Pusterad TNI AD
Jembrana – Kodim 1617/Jembrana menerima Bimbingan Teknis (Bimtek) Sisrendal Binter yang diselenggarakan oleh Pusat Teritorial Angkatan Darat (Pusterad). Acara berlangsung di Makodim 1617/Jembrana Jalan Ngurah Rai No 135 Negara, Selasa (28/06/20222). Kedatangan Tim Bimtek Sisrendal Binter Pusterad TNI AD yang dipimpin oleh Jementer Pusterad Letkol Inf T. Yoppy CH. S.E di Makodim 1617/Jembrana disambut langsung…
-
Sasar TPI Pantai Medewi, Patroli Bersama Koramil 1617-04/ Pekutatan Ingatkan Nelayan Patuhi Prokes dan Bagikan Masker Gratis
Jembrana – Tempat Pelelangan Ikan (TPI) yang terletak di Desa Pantai Medewi merupakan salah satu pusat aktivitas nelayan yang berada di wilayah Kecamatan Pekutatan. Untuk meyakinkan aktivitas nelayan telah mematuhi Prokes, Koramil 1617-04/ memberikan atensi terhadap TPI Pantai Medewi dalam penegakan disiplin Prokes, Selasa (28/06/2022). Dalam Patroli penegakan Prokes yang digelar oleh Koramil 1617-04/ Pekutatan…
-
Kesebelasan Al- Mubarok Dan Noris Berhasil Melaju Ke Babak Final Piala Kasad Liga Santri PSSI Tahun 2022 Tingkat Kodim 1617/Jembrana
Jembrana – Pertandingan Piala Kasad Liga Santri PSSI Tahun 2022 tingkat Kodim 1617/Jembrana telah memasuki babak semifinal. Setelah melalui pertandingan babak semifinal, dipastikan dua tim yang menang akan melaju ke babak final, Senin (27/06/2022) Laga pertama babak semifinal yang berlangsung di Stadion Pecangakan mempertemukan Tim dari Kesebelasan Karomah vs Al-Mubarok. Pertandingan antara dua kesebelasan berlangsung…
-
Silaturahmi Dirsismet Pusterad Dengan Forkopimda Dan Tokoh Masyarakat Di Kabupaten Jembrana
Jembrana – Direktur Sistem dan Metode Pusat Teritorial Angkatan Darat (Dirsismet Pusterad) TNI Brigjen TNI Tri Nugraha Hartanta S.Sos dan rombongan, melakukan kunjungan kerja (Kunker) ke wilayah Kabupaten Jembrana. Kedatangan Dirsismet Pusterad Beserta rombongan dalam rangka Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengendalian, Pembinaan Teritorial (Sisrendal Binter) sekaligus melaksanakan silaturahmi dengan Forkompimda dan Tokoh Masyarakat Kabupaten Jembrana Setibanya…